Assalamualaikum..wr..wb..Salam sejahtera untuk Kita semua semoga tetap dalam Keadaan Sehat dan Baik. Guru PAUD sudah lama menanti akan adanya perubahan Gaji yang tentunya bikin Tidak tenang,Namun Berikut ini Besaran Gaji Guru PAUD 2016.
Besaran gaji atau insentif guru PAUD di masing-masing daerah berbeda-beda tergantung kemampuan daerahnya. Padahal guru PAUD setidaknya dibebani setidaknya 16 jam dalam seminggu, bahkan ada yang lebih. Di Seleman Yogyakarta, gaji atau insentif Guru PAUD hanya sebesar Rp. 200.00,- dalam sebulan

Berbeda lagi dengan di Kalimantan Utara, kisaran gaji Guru PAUD sebesar Rp. 500.000,- itupun dibayarkan dalam kurun waktu triwulan atau sekitar Rp. 6.000.000,- dalam satu tahun.
Banyak guru yang berharap kepada Pemerintah Daerah ataupun Pemerintah Pusat agar lebih memperhatikan kesejahteraan Guru Paud di tahun 2016 ini. Setidaknya Upah Minimum Regional (UMR) menjadi dasar standart gaji Guru PAUD.
Alasan yang paling masuk akal adalah karena beban guru PAUD sangatlah tinggi, dimana pondasi masa depan bangsa ini dipertaruhkan oleh anak atau peserta didik. Jika kesejahteraan Guru Paud diperhatikan, Guru akan lebih fokus dalam mendidik anak.
SUMBER(http://www.paud.web.id)
Demikian berita dan Informasinya semoga bermanfaat dan Berguna bagi Kita semuanya,amiin.
0 comments:
Post a Comment